Dalam rangka ulang tahun kedelapan Twitter memberitahu cara melihat tweet pertama. Dengan cara ini anda dapat dengan cepat mengetahui tweet pertama anda atau seseorang, misalnya tweet pertama dari tokoh terkenal.
Cara melihat tweet pertama sangat mudah, kunjungi https://discover.twitter.com/first-tweet lalu isi kotak pencarian dengan ID Twitter anda atau seseorang.
Tweet pertama @hptekno:
https://discover.twitter.com/first-tweet#hptekno -> ini twitter resmi http://www.hptekno.com 😉
Tweet pertama @SBYudhoyono:
https://discover.twitter.com/first-tweet#SBYudhoyono -> Halo Indonesia. Saya bergabung ke dunia twitter untuk ikut berbagi sapa, pandangan dan inspirasi. Salam kenal. *SBY*
Tweet pertama @jack (Jack Dorsey, pemilik Twitter):
https://discover.twitter.com/first-tweet#jack -> just setting up my twttr
Terdapat tombol “Tweet it!” untuk memudahkan pengguna membagikannya ke jejaring sosial. Twitter meminta pengguna untuk memakai tagar #FirstTweet
via Blog Twitter