Xperia Z yang sebelumnya dikenal dengan nama kode Yuga akan diperkenalkan Sony di ajang CES 2013. Kemudian Sony akan mengumumkan Xperia Z di China pada 15 Januari 2013. Xperia Z adalah smartphone 5 inci pertama Sony yang beresolusi 1920×1080. Read more
Tag: sony
Sony Xperia TX Dan V Masuk Indonesia, Harga 6 Juta Rupiah?
Xperia TX dan V akan masuk Indonesia, Januari 2013 mendatang. Saat ini kedua Xperia tersebut telah mendapat sertifikat SP2. Kabarnya harga Xperia TX mencapai 6 juta rupiah, menjadikannya smartphone Sony pertama yang menembus harga jual 6 juta rupiah. Read more
Daftar Xperia Yang Mendapat Update Jelly Bean
2 hari lalu blog Sony merilis handset mana yang akan mendapat update Jelly Bean. Beberapa seri Xperia tidak mendapat update karena Sony memperhitungkan beberapa faktor seperti, resolusi layar, hardware dan RAM. Berikut jadwal Xperia yang mendapat update Jelly Bean. Read more
Foto Sony Xperia Yuga Dan Bocoran Speks
Smartphone andalan Sony di tahun 2013, Yuga menampakan diri dengan LCD layar 5 inchi dan resolusi 1080p. Berdasarkan bocoran dari Eldar Murtazin bagian belakang Yuga menggunakan black glass serta berbentuk datar. Pada bagian samping terdapat tombol shutter. Read more
Sony Xperia U Dapat Update Jelly Bean
Sony Xperia U yang dirilis bulan Mei 2012, dikabarkan akan mendapat update Jelly Bean pada bulan Desember ini. Ini tentu kabar gembira, mengingat saat dirilis Xperia U masih menggunakan Android 2.3 Gingerbread. Read more