Tag: Android

Python S3 Tablet Dengan Tiga Sistem Operasi

phyton s3Anda memimpikan tablet yang terinstal lebih dari 1 sistem operasi, dual boot layaknya laptop atau PC? Vendor dari Italia, Ekoore merilis Python S3. Tablet ini dapat diinstal Windows 8, Linux Ubuntu dan Android. Read more

Review HTC One: Design Cantik Kamera Bagus

HTC One 1HTC One merupakan flagship andalan HTC tahun ini. Sudah resmi diperkenalkan di Indonesia pada Jumat 26/04/2013. Harga jual resmi belum diketahui namun diperkirakan tak akan jauh dari harga jual Samsung Galaxy S4 ataupun Sony Xperia Z, yakni Rp 7.499.000. Read more

Samsung Galaxy S4 Google Edition “Rasa Nexus” Tidak Disubsidi

new_gs4_googleGoogle mengabarkan dalam ajang Google I/O 2013 bahwa mereka akan menjual Samsung Galaxy S4 dengan Android murni, persis seperti seri Google Nexus. Belum ada nama resmi untuk perangkat ini, tapi Google sementara menyebutnya Samsung Galaxy S4 Google Edition. Read more

Sony Xperia ZR: Keluarga Baru Seri Xperia Z

sony-xperia-zrSony setelah merilis Xperia Z dan ZL, kali ini kembali memperkenalkan Xperia ZR. ZR juga memiliki sertifikat IP55 dan IP58, tak heran dalam iklannya Sony menenggelamkan Xperia ZR ke dalam kolam. Yup benar Xperia ZR juga dapat merekam video HD di dalam air. Read more

Review Samsung Galaxy S4: Andalkan Gimmick dan Fitur Kamera

Samsung Galaxy S4Samsung Galaxy S4 telah resmi dijual di Indonesia 2 Mei 2013. Apakah Galaxy S4 ini sanggup memberi perlawanan dari pesaingnya di kelas premium? iPhone 5, BlackBerry Z10, Sony Xperia Z, LG Optimus G Pro, dan HTC One. Mari kita simak reviewnya. Read more

Berita Handphone dan Teknologi
Hptekno. All rights reserved.
Pondok Tirta Mandala
blok S3 no 11
Depok
wiliarko_156@yahoo.co.id
Phone 0856 9430 2642