Samsung Galaxy Mega adalah phablet kelas menengah dari Samsung. Minggu ini hptekno mendapatkan kisah menarik, Galaxy Mega bukan saja bisa digunakan menelpon tetapi juga bisa menjadi gadget anti peluru. (more…)
Google Now Launcher pertama kali debut melalui perangkat Nexus 5. Kemudian Google merilisnya untuk semua perangkat Nexus termasuk Nexus 4 dan 7 serta Play Edition. Sekarang Google Now dapat diunduh dan diinstal oleh pengguna Android 4.1 Jelly Bean. (more…)
Material design merupakan design antarmuka produk Google yang diperkenalkan Google pada Google I/O 2014. Idenya semua produk Google lintas platform akan memakai Material Design baik itu di web, Chrome OS ataupun juga di Android. (more…)