Online Revolution adalah acara semacam Black Friday atau Cyber Monday yang berlangsung di kawasan Asia Tenggara. Black Friday atau Cyber Monday merupakan acara pesta diskon yang rutin diselenggarakan oleh toko-toko setiap tahunnya.
Online Revolution merupakan acara serupa untuk kawasan Asia Tenggara. Online Revolution merupakan event kampanye belanja online yang dirayakan serentak oleh para pelaku e-commerce Asia Tenggara selama sebulan dengan puncak acara pada tanggal 12 Desember. Beberapa toko Asia Tenggara yang ikut serta dalam pesta diskon ini adalah Lazada Philippines, Lazada Malaysia, Lazada Indonesia, Lazada Vietnam, Lazada Thailand, Zalora Philippines, Zalora Malaysia, Zalora Indonesia, Zalora Vietnam, Zalora Thailand, foodpanda Malaysia, foodpanda Thailand, foodpanda Indonesia, dan foodpanda Vietnam.
Di Indonesia Online Revolution dipelopori oleh Lazada Indonesia pada 12 Desember 2012. Event ini menjadi direncanakan menjadi acara rutin setiap tahunnya. Tahun ini dimulai pada 11 November 2014 dan berakhir 12 Desember 2014. Lamido Indonesia yang merupakan bagian dari Lazada Indonesia turut serta dalam program Online Revolution. Selama sebulan mendatang anda dapat membeli aneka produk di Lamido Indonesia dengan harga diskon. Lamido berharap program Online Revolution ini akan menarik minat konsumen untuk belanja online.
Dengan berbelanja online konsumen dapat menghemat waktu untuk pergi ke toko. Karena ada kalanya konsumen sangat sibuk bekerja atau juga tak ingin merusak momen liburan dan waktu bercengkrama dengan keluarga. Sehingga pilihan belanja online sangat cerdas. Ada banyak toko online di Indonesia, agar tidak tertipu dengan toko online abal-abal konsumen sebaiknya berbelanja online di toko online terpercaya, misalnya Lamido Indonesia.
Seperti yang dijelaskan diatas, Lamido Indonesia merupakan bagian dari Lazada Indonesia. Lamido Indonesia berdiri sejak 13 September 2013. Baik Lamido Indonesia dan Lazada Indonesia merupakan bagian dari perusahaan inkubator internet terbesar di dunia, yakni Rocket Internet. Lamido merupakan perusahaan e-commerce yang fokus menjual di negara-negara berkembang, baik itu di kawasan Afrika, Asia ataupun Eropa.
Lamido Indonesia menjual aneka produk seperti Handphone, Tablet, Aksesoris Gadget, Komputer, Laptop, Printer/Scanner, Media Penyimpanan Data, Fashion Wanita, Fashion Pria, Aksesoris Fashion, Peralatan Elektronik, Audio & Video, Perlengkapan Rumah Tangga, Perlengkapan Bayi, hingga Buku dan Alat Musik. Aneka produk tersebut akan dijual dengan harga diskon kala program Online Revolution 2014 dimulai pada 11 November 2014 – 12 Desember 2014.
Bila anda memiliki rencana berbelanja akhir tahun, inilah saat yang tepat untuk berbelanja di Lamido Indonesia. Ada banyak produk dijual murah dengan berbagai macam cara pembayaran, yakni:
1. Cash on Delivery
Cash on Delivery atau lebih dikenal dengan sebutan COD. Dimana barang yang dibeli akan dibayar di alamat yang sudah disepakati antara konsumen dengan penjual. Dalam hal ini Lamido akan mengirim kurir dan pembeli membayar setelah barang diterima. Metode pembayaran bisa tunai, menggunakan kartu kredit atau kartu debit.
2. Cash on Local Pickup
Cash on Local Pickup mirip dengan COD, hanya saja bila biasanya COD transaksi dilakukan di alamat rumah atau kantor pembeli, maka pada Cash on Local Pickup transaksi dilakukan di alamat yang disepakati. Baik penjual dan pembeli akan bertatap muka secara langsung. Cara ini dilakukan untuk menghindari penipuan.
3. Lamido SafePay
Lamido SafePay merupakan rekening bersama milik penjual, pembeli dan Lamido. Lamido akan bertindak sebagai moderator untuk mengawasi jalannya transaksi. Tujuan dari Lamido SafePay adalah untuk mengurangi resiko penipuan.
Anda banyak pedagang yang bergabung dan menjual dagangannya melalui Lamido Indonesia, saat event Online Revolution 11/11 hingga 12/12 2014, pastikan saja anda membeli dari pedagang terpercaya yang dapat diketahui di Lamido Indonesia Top Seller.
Untuk informasi terbaru tentang produk-produk yang dijual dengan diskon besar, follow akun Lamido Indonesia di sosial media.