Pada artikel Fitur Baru Dari Android 4.3 Jelly Bean, kita ketahui fitur baru dari Android 4.2.
Sebelum benar-benar secara resmi diluncurkan oleh Google, baru-baru ini dikabarkan telah bocor Samsung Galaxy S4 Android 4.3 Jelly Bean oleh developer Chainfire (Senior Moderator / Elite Recognized Developer) asal XDA-Developers yang telah di root. Yang mana kita ketahui bahwa Samsung Galaxy S4 merupakan smartphone yang masih sangat baru saat ini, harganya masih melambung tinggi, dan proses rootnya pun cukup rumit. XDA-Developers memang selalu paling awal mengeluarkan cara merooting Android.
Sebagaimana yang dijelaskan oleh Chairfire di akun Google+ nya, methode yang digunakan untuk merooting Galaxy S4 bahwa SuperSU running pada mode daemon (fiture baru), dan dijalankan sejak awal boot. Daemon menangani semua permintaan super user. Sementara itu, beberapa aplikasi merequest untuk dilayani oleh supoer user. (more…)
Read more →