Category: Mobile & Devices

Samsung Galaxy Tab 3 10.1 Review

Samsung memperkenalkan seri Galaxy Tab terbarunya. Galaxy Tab 3 10.1. Sebagai pemain besar, Samsung dapat merilis varian Galaxy Tab tanpa perbedaan speks yang mencolok. Bila anda bingung membedakan Galaxy Tab dengan Galaxy Note. Galaxy Tab ditujukan untuk kelas menengah, sedangkan Galaxy Note ditujukan untuk kelas premium. Sederhana saja, hptekno melihat processor yang digunakan. Galaxy Note terbaru menggunakan processor quad-core. Sedangkan Galaxy Tab terbaru masih bertahan dengan processor dual-core. Kali ini hptekno akan memberi review Galaxy tab 3 10.1. (more…)

Read more →

BlackBerry Z10 Dijual Mulai Dari Rp 490 Ribu

BlackBerry Z10 mengalami pemotongan harga yang sangat signifikan di Amerika Serikat. BB Z10 yang tak laris di AS ini dijual mulai dari harga $99 (Rp 990 ribu) di operator AT&T dan Verizon. Di Amazon malah dijual dengan harga $49 (Rp 490 rb). (more…)

Read more →

Nokia Lumia 1020 Dirilis Dan Dibekali Kamera 41MP

Nokia Lumia 1020 resmi diperkenalkan. Membawa fitur kamera 41MP dan Xenon Flash. Benar, inilah ponsel kamera penerus Nokia 808 PureView. Bila sebelumnya Nokia menggunakan OS Symbian, Lumia 1020 akan menggunakan Windows Phone 8. (more…)

Read more →

Ini Penampakan Tablet Windows RT Dari Nokia?

Sejauh ini kerjasama Nokia dengan Microsoft baru sebatas melalui Windows Phone. Nokia belum pernah merilis tablet dengan Windows RT. Padahal para pesaingnya sudah banyak yang membuat tablet. Karena itu rumor tablet Nokia terus berhembus. Salah satunya melalui penampakan foto tablet yang beredar menjelang acara Nokia 11 Juli mendatang saat perkenalan smartphone Nokia PureView 41MP. (more…)

Read more →

Wow BlackBerry Kembali Rilis BlackBerry Curve Dengan OS BB7

BlackBerry akan merilis BlackBerry 9720 yang menggunakan sistem operasi BlackBerry OS 7.1. Dari bocoran yang hptekno dapat. BlackBerry yang dijual merupakan seri Curve atau kelas entry level. (more…)

Read more →
Berita Handphone dan Teknologi
Hptekno. All rights reserved.
Pondok Tirta Mandala
blok S3 no 11
Depok
wiliarko_156@yahoo.co.id
Phone 0856 9430 2642