"Hindari bermain hp saat berkendara"
irtoh

Cara Instal Aplikasi Android Di Noxia X Android

nokia x storeNokia X merupakan Nokia yang memakai sistem operasi Android. Namun menghilangkan layanan Google, sehingga pengguna tidak dapat menginstal aplikasi melalui Google Play Store. Lalu bagaimana caranya?

Cara Instal Aplikasi Android Nokia X

1. Nokia Store

Pengguna dapat menginstal aplikasi melalui Nokia Store. Nokia sendiri berharap developer mau mengunggah file APK-nya di Nokia Store. 75% aplikasi Android dapat berjalan mulus di Nokia X, sehingga developer hanya perlu mengunggah ulang aplikasinya di Nokia Store.

2. Toko Pihak Ketiga

Nokia Store akan menyediakan link yang menuju toko aplikasi dari pihak ketiga. Misalnya, Yadex, toko aplikasi Android terbesar di Rusia.

3. Metode Slideloading

Metode slideloading adalah mengunduh file APK lalu menginstal-nya di perangkat Android. Yang perlu dilakukan adalah pada menu setting, aktifkan “allow installation of apps from unknown sources”.

Perlu diketahui, dengan menginstal aplikasi android melalui tiga cara diatas, tetaplah berhati-hati terhadap malware. Nokia Store belum diketahui reputasinya terhadap masalah keamanan dari serangan malware yang menginfeksi aplikasi.

Cara terbaik untuk saat ini adalah dengan membaca review dari aplikasi di tempat dimana aplikasi tersebut diunduh.

via Readwrite

R10

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Berita Handphone dan Teknologi
Hptekno. All rights reserved.
Pondok Tirta Mandala
blok S3 no 11
Depok
wiliarko_156@yahoo.co.id
Phone 0856 9430 2642