"Hindari wp bergerak"
irtoh

[Rumor] Nokia X2 Akan Dual Boot Windows Phone – Android Dan Tersedia Google Play Store

Rumor Nokia X2 terus bermunculan, setelah dugaan spesifikasi Nokia X2 terungkap oleh AnTuTu, kali ini muncul rumor bila Nokia X2 akan menawarkan dual boot Windows Phone dan Android. Google Play Store juga akan hadir di versi X2.

Rumor ini datang dari tweet Michael Faro Tunisio seorang editor senior dari Unleasthephones dan MyNokiaBlog yang sudah diketahui kredibilitasnya.

Sejujurnya hptekno agak ragu dengan rumor ini, dual boot berarti membutuhkan kapasitas memory internal yang besar, sedangkan Nokia X2 diduga akan membawa memory internal 4GB sesuai dengan target pasar yang ditujukan untuk kelas low end. Kita akan melihat kebenaran rumor ini ketika Nokia X2 resmi diperkenalkan.

R10

4 comments on “[Rumor] Nokia X2 Akan Dual Boot Windows Phone – Android Dan Tersedia Google Play Store

  1. MA Vip says:

    aku wis kapok beli nokia

  2. Ir says:

    mungkin 4 gb itu untuk setiap boot/ sistem oprasi nya,,,jadi windows phone 4 gb andro 4 gb,,,,tapi kalaupun begitu pasti akan dibandrol lebih tinggi dari nokia x yang sekarang….sekarang +- Rp.1.299.000
    kemungkinan hp ini akan dibandrol 1,7 juta karena ….dual boot merupakan sesuatu yang jarang di smartphone..
    #just my opini

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Berita Handphone dan Teknologi
Hptekno. All rights reserved.
Pondok Tirta Mandala
blok S3 no 11
Depok
wiliarko_156@yahoo.co.id
Phone 0856 9430 2642