
Kebanyakan orang lebih berfikir kamar utama menjadi ruangan paling penting dalam sebuah rumah. Namun hal itu tidak selalu, terbukti justru kamar mandilah yang lebih penting dari pada ruangan lain. Kenapa? Dimana semua kegiatan Anda tidak akan berjalan lancar tanpa ada toilet yang mumpuni, artinya sesuai dengan fungsinya. Bisa dibayangkan sendiri bagaimana kondisi Anda jika rumah tidak memiliki kamar mandi? Nah, itulah kenapa toilet rumah menjadi hal yang tidak boleh disampingkan ketika pembangunan dimulai. Bagaimana, sudahkah Anda memperhatikan hal tersebut?
(more…)
Read more →
Read more →